4 Pegawai Pemkot yang Positif Sabu Langsung Dipecat; Neni : Tak Ada Toleransi untuk Narkoba Bontang 2 minggu yang lalu
Oknum Pegawai Dishub yang Positif Sabu Sudah Pernah Bermasalah; Sering Tugas Atur Lalin saat Pagi Bontang 2 minggu yang lalu BONTANG- Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Perhubungan Lukman menuturkan pegawainya yang terjerat narkoba sudah pernah bermasalah sebelumnya.
4 ASN Bontang Terjaring Positif Sabu-sabu; Bertugas di 2 Instansi Ini Bontang 2 minggu yang lalu BONTANG- Sebanyak 4 Aparatur Sipil Negara (ASN) di Bontang terjaring positif menggunakan narkoba jenis sabu pada Kamis (18/12/2025) siang tadi.
BNN Bontang Datang Mendadak di Acara Sosialiasi ASN; Ratusan Pegawai Jalani Tes Urin Bontang 2 minggu yang lalu BONTANG- Ratusan Aparatur Sipil Negara (ASN) dikejutkan dengan pemeriksaan tes urine mendadak yang dilakukan tim gabungan pada Kamis (18/12/2025) siang.
Lagi-lagi TKD Pemkot Bontang Terjerat Peredaran Narkoba; Sanksi Pemecatan Menanti Bontang 3 bulan yang lalu BONTANG- Sekretaris Daerah Kota Bontang Aji Erlynawati terkejut ada keterlibatan Penjaga Masjid di Bontang berinisial Su (55) berstatus Tenaga Kontrak Daerah (TKD) sebagai pengedar narkoba.
Tes Urin Pegawai Bakal Berjalan Lagi di Bontang; Digelar Mendadak dan Diacak Bontang 4 bulan yang lalu BONTANG- Program deteksi dini atau tes urine Aparatur Sipil Negara (ASN) akan dilakukan Badan Narkotika Nasional Kota Bontang dalam waktu dekat.
OPD Paling Sering Didapati Narkoba; Neni Minta Disdamkartan Diawasi Bontang 4 bulan yang lalu BONTANG- Wali Kota Bontang Neni Moernaeni meminta Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) memonitor Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang rawan terhadap penggunaan narkoba.
1 ASN di Kelurahan Telihan Positif Sabu, BNN Bontang Telusuri Sumber Pemasok Bontang 1 tahun yang lalu BONTANG- Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Bontang dapati Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kelurahan Gunung Telihan positif narkoba
4 ASN Disdamkartan Bontang yang Positif Sabu Disanksi Berat, Turun Pangkat Paling Rendah Bontang 2 tahun yang lalu KLIKKALTIM.COM- Empat Aparatur Sipil Negara (ASN) Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Disdamkartan) Bontang yang kedapatan positif narkoba mendapat sanksi berat.
1 Baru 4 Bulan Beroperasi 49 Ribu Kendaraan di Bontang Terekam Kamera ETLE , 350 Orang Dikirimi Surat Tilang Bontang 8490 Kali 1 minggu lalu
2 Nikah Siri dan Poligami Bakal Dipenjara, Ini Aturan Lengkap KUHP Baru Bontang 2526 Kali 22 jam lalu
3 Lapangan Mini Soccer Milik Pemkot Bontang Rampung, Tarif Sewa Rp500 Ribu per Jam Bontang 2480 Kali 1 hari lalu