Jadi Pengurus Kadin di Pusat, Basri Bakal Berwirausaha di Jakarta Usai Tak Menjabat Bontang 2 minggu yang lalu
Pemkot Siapkan Syukuran Pelantikan; Neni - Agus Haris Bakal Ikut Arak-arakan Keliling Bontang Pilkada 3 minggu yang lalu BONTANG- Pemerintah Kota Bontang tengah mempersiapkan proses syukuran pasca Wali Kota Neni Moerniaeni dan wakilnya Agus Haris pasca dilantik (6/2/2025).
KPU Tetapkan Neni-Agus jadi Walikota dan Wakil Terpilih Pilkada 2024, Jadwal Pelantikan Masih Tunggu Aturan Terbaru Bontang 1 bulan yang lalu Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan Wali Kota Neni Moerniaeni dan wakilnya Agus Haris sebagai pimpinan Kota Bontang yang baru. Mereka ditetapkan pasca menjadi pemenang pada Pemiluhan Kepala Daerah (Pilkada) 27 November 2024 lalu.
Pelantikan Kepala Daerah Hasil Pilkada 2024 Diundur Maret, Tunggu Keputusan Presiden Nasional 1 bulan yang lalu BONTANG - Pelantikan kepala daerah yang terpilih dari Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 akan diundur dari Februari 2025 menjadi Maret 2025. Pengunduran jadwal tersebut dikonfirmasi oleh Ketua Komisi II DPR RI Rifqinizamy Karsayuda.
Pelantikan Neni - Agus Haris Diundur Maret, KPU Bontang Tunggu Aturan Baru Politik 1 bulan yang lalu BONTANG- Pelantikan Wali Kota Bontang Neni Moerniaeni dan wakilnya Agus Haris ditunda Maret nanti. Padahal, di aturan sebelumnya ditetapkan pelantikan kepala daerah kabupaten dan kota digelar 10 Februari 2025.
Usai Selesai Menjabat; Najirah Akan Rehat dari Politik, Kembali Main Bersama Cucu Bontang 2 bulan yang lalu BONTANG- Pilkada Bontang 2024 melahirkan pemimpin baru, Neni Moerniaeni dan Agus Haris diperpaya warga untuk memimpin kota ini selama 5 tahun ke depan. Setelah mengabdi hampir 4 tahun, Wakil Wali Kota Bontang Najirah bakal beristirahat sementara waktu.
Usai Selesai Menjabat; Basri Bakal Rehat dari Politik, Fokus Kembangkan Usaha Bontang 2 bulan yang lalu BONTANG-Pilkada Bontang 2024 melahirkan pemimpin baru, Neni Moerniaeni dan Agus Haris dipercaya warga untuk memimpin kota ini selama 5 tahun ke depan. Setelah mengabdi hampir 4 tahun, Wali Kota Bontang Basri Rase bakal beristirahat sementara waktu.
Neni - Agus Haris Dijadwalkan Dilantik Wali Kota dan Wawali 10 Februari Bontang 2 bulan yang lalu BONTANG- Pelantikan wali Kota Bontang terpilih Neni Moerniaeni dan Wakilnya Agus Haris dijadwalkan akan dilantik pada (10/2/2025) mendatang.
Tembus 72 Persen, Partisipasi Pemilih di Pilkada Bontang 2024 Capai 96 Ribu Orang Politik 2 bulan yang lalu BONTANG- Jumlah partisipasi pemilih di Pilkada Bontang 2024 mencapai 96 ribu orang atau 72 persen. Jumlah partisipasi ini meningkat ketimbang di Pilkada sebelumnya.
Raih 41 Ribu Suara, KPU Bontang Tetapkan Neni - Agus Haris Peraih Suara Tertinggi Politik 2 bulan yang lalu BONTANG- Neni Moerniaeni dan Agus Haris resmi menjadi pasangan calon dengan perolehan suara terbanyak Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 hasil sidang pleno penetapan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bontang.
1Jumlah Pendemo PT Pertamina Hulu Sanga-Sanga yang Ditangkap Bertambah Jadi 10 Orang, Diciduk di Jalan Poros ke Anggana Hukum & Kriminal 2439 Kali 5 hari lalu
2Tahap Awal Program Makanan Bergizi Gratis di Bontang Kebagian Pembangunan 3 Dapur dan 10 Ribu Penerima Bontang 1486 Kali 6 hari lalu
5Pria Kurus Rampok Toko Bangunan di Kilo 3 Bontang Barat, Ancam Korban Pakai Parang Bontang 1334 Kali 3 hari lalu