Pemkot Bontang Potong TPP dan Gaji Pegawai Bolos, Segini Rinciannya Bontang 2 bulan yang lalu Pemkot Bontang menerbitkan surat edaran terkait sanksi pemotongan Tunjangan Penghasilan Pegawai (TPP) dan gaji pegawai yang kedapatan bolos kerja.
Rekrut PPPK Paruh Waktu; Pemkot Bontang Habiskan Rp 13,8 M untuk 3 Bulan Bontang 3 bulan yang lalu BONTANG- Pemerintah Kota Bontang menggelontorkan Rp13,8 miliar untuk Gaji Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) Paruh Waktu selama 3 bulan ke depan.
6 PPPK Bontang Diberhentikan; 3 Diantaranya Mengundurkan Diri Bontang 3 bulan yang lalu BONTANG- Sebanyak 6 Aparatur Sipil Negara (ASN) yang masuk kategori Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu diberhentikan.
39 PPPK yang Kedapatan Nongkrong Dapat Surat Teguran; Neni Imbau ASN Harus Jadi Teladan Bontang 3 bulan yang lalu BONTANG- Wali Kota Bontang Neni Moernaeni memerintahkan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) menerbitkan surat teguran kepada 39 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu yang kedapatan bolos di warung makan.
1.424 Honorer Bontang Resmi Jadi PPPK Paruh Waktu Bontang 3 bulan yang lalu Wali Kota Bontang Neni Moernaeni melantik 1.424 tenaga honorer menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) Paruh Waktu.
Baru Dilantik Tadi Pagi, Puluhan Pegawai PPPK Paruh Waktu Kedapatan Bolos Kerja Bontang 3 bulan yang lalu Puluhan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) Paruh Waktu didapati membolos kerja pasca dilantik, Kamis (16/10/2025) siang.
Bantah Bolos Kerja, P3K Paruh Waktu Terjaring Satpol PP Cuma Singgah Beli Makan Usai Pelantikan Bontang 3 bulan yang lalu Para Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu yang terjaring razia Satpol PP Bontang membantah bolos kerja.
Berawal dari Laporan Warga, Satpol PP Beri Pembinaan PPPK Paruh Waktu yang Terjaring Razia Bontang 3 bulan yang lalu Sebanyak 39 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Bontang mendapatkan pembinaan pasca kedapatan tidak berkantor pada Kamis (16/10/2025) siang.
3 Pegawai TKD Bontang Terancam Tak Jadi Diangkat PPPK Paruh Waktu, Ini Alasannya Bontang 3 bulan yang lalu Tiga Tenaga Kontrak Daerah (TKD) di lingkungan Pemerintah Kota Bontang terancam tak diangkat sebagai Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu.
2 Gagal Estetik! Baru Jadi Lampu Jembatan di Tanjung Limau Dirusak dan Dibuang ke Laut Bontang 2244 Kali 5 hari lalu
3 Ingin Kelola Lahan HOP 7 jadi Alun-Alun Kota, Pemkot Ajukan Skema Pinjam Pakai Bontang 1693 Kali 3 hari lalu
5 Lagi Ramai Sekolah Tarik Uang Bimbel Rp287 Ribu, Biaya Bimbel di Luar Tembus Rp4–5 Juta/Tahun Bontang 1569 Kali 6 hari lalu