Hindari Motor, Truk Angkutan Pupuk Terbalik di Tanjakan; Kejadian Kedua dalam Sehari
Hukum & Kriminal
1 bulan yang lalu
BONTANG- Sebuah truk pengangkut pupuk terbalik di tanjakan Jalan S Parman, Kelurahan Gunung Telihan, Kecamatan Bontang Barat,Minggu (16/2/2024) sore. Kejadian ini merupakan kali kedua terjadi dalam sehari.