Jembatan Penghubung di RT 33 Api-Api Ditutup Warga; Khawatir Roboh, Tak Ada Anggaran Perbaikan Tahun Ini Bontang 2 hari yang lalu
Berkas Kasus Oknum Pegawai Jual Proyek Fiktif Naik Tahap Penyidikan; Polisi Kantongi 1 Tersangka Bontang 2 hari yang lalu BONTANG- Berkas kasus dugaan Surat Perintah Kerja (SPK) atau proyek fiktif yang menjerat mantan tenaga Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) Paruh Waktu sudah masuk tahap penyidikan.
Diguyur Rp 17 Miliar Tahun Ini; Fasilitas Mini Soccer HOP 1 Dilengkapi, Ditambah Voli hingga Jogging Track Lantai Karet Bontang 3 hari yang lalu BONTANG- Lapangan Mini Soccer di HOP 1 Kelurahan Satimpo belum bisa digunakan masyarakat umum pada 2026 ini. Hal itu dikarenakan adanya pembangunan lanjutan tahun ini.
Proyek Drainase-Trotoar di Pisangan Dilanjutkan, Pemkot Gelontorkan Rp15 Miliar Bontang 1 minggu yang lalu Proyek drainase dan trotoar di Jalan HM Ardans perbatasan Kelurahan Tanjung Laut dan Satimpo, Bontang Selatan berlanjut pada 2026.
Wali Kota Neni Instruksikan Proyek Infrastruktur Dilelang Januari 2026 Bontang 1 minggu yang lalu Wali Kota Bontang Neni Moerniaeni menginstruksikan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) melaksanakan proses lelang proyek sejak Januari 2026.
Kucurkan Anggaran Rp17 Miliar, Pemkot Bontang Bangun Drainase di Jalan Pattimura Tahun Ini Bontang 2 minggu yang lalu Pemkot Bontang mengucurkan anggaran Rp17 miliar untuk program pembangunan drainase di Jalan Pattimura Kelurahan Api-Api di tahun ini.
Proyek Drainase di Awang Long Rp 2 Miliar Rampung 100 Persen; Trotoar Belum Dibangun Bontang 2 minggu yang lalu BONTANG- Proyek pembangunan saluran drainase Rp 2 miliar di Jalan Awang Long, Kecamatan Bontang Utara sudah 100 persen selesai.
Proyek Pengaspalan Jalan Tanjung Limau Rp 3,2 Miliar Rampung; Marka Jalan Tak Dibikin karena Anggaran Dikurangi Bontang 2 minggu yang lalu BONTANG- Proyek pengaspalan Jalan MH Thamrin sepanjang 1,5 kilometer rampung 100 persen. Proyek dengan biaya Rp 3,2 miliar ini dikerjakan Dinx Yukatana perusahaan asal Bontang di akhir tahun lalu.
Pelataran Bontang Kuala Kini Lebih Cantik; Diisi 45 Lapak Dagang Tertata Rapi, Fasilitas Umum Dilengkapi Bontang 1 bulan yang lalu BONTANG - Proyek revitalisasi pelataran Bontang Kuala akhirnya rampung dikerjakan. Wali Kota Bontang Neni Moerniaeni pun telah meresmikan fasilitas ini, Rabu (17/12/2025).
Proyek Pematangan Lahan Rp 3,5 Miliar di SMPN 7 Batal; Murid Terpaksa Belajar di Luar Ruangan Bontang 1 bulan yang lalu BONTANG- Proyek pematangan lahan SMP Negeri 7 Bontang senilai Rp 3,5 miliar batal dilakukan pada 2025 ini.
1 1.380 Warga Bontang Terima Bantuan Rp300 Ribu Per Bulan, Disalurkan Mulai Bulan Ini Bontang 4552 Kali 4 hari lalu
3 5 Fakta Batu Bara 50.000 Ton ‘Tak Bertuan’ di Kutai Kartanegara Disita Negara Kutai Kartanegara 2792 Kali 2 hari lalu
5 Mahasiswa Bingung! Sudah Kuliah Satu Semester, Status Beasiswa Gratispol Dicabut Bontang 1840 Kali 1 hari lalu