Minus Lagi, Proyek Drainase Rp 7 M di Jalan Suryanata Baru Capai 10 Persen
Bontang
3 bulan yang lalu
BONTANG- Progres pengerjaan proyek drainase di Jalan Suryanata, Kelurahan Bontang Baru, Kecamatan Bontang Utara per akhir Agustus kemarin baru mencapai 10,5 persen.