6 Hari Distribusi Air PDAM di Tanjung Laut Indah Macet
Bontang
2 tahun yang lalu
KLIKKALTIM.COM- Warga RT 18, Kelurahan Tanjung Laut Indah, Kecamatan Bontang Selatan mengeluhkan distribusi air bersih dari Perusahaan Umum Daerah Air Minum (Perumda) Tirta Taman hampir satu minggu kebelakang macet.