Dukung Peningkatan Layanan Pendidikan, Pupuk Kaltim Salurkan Fasilitas IoT bagi Bus Sekolah di Bontang
Bontang
1 tahun yang lalu
Dukung peningkatan prasarana dan layanan pendidikan di Kota Bontang, Pupuk Kaltim salurkan bantuan instalasi sistem berbasis Internet of Things (IoT) dan cutting stiker bagi bus sekolah, untuk optimalisasi transportasi sekaligus memberikan kenyamanan bagi para pelajar.