BONTANG- Wali Kota Bontang Neni Moerniaeni menghadiri buka puasa bersama Kelompok Kerja Guru PJOK SD se-Kota Bontang, Rabu (19/3/2025) di Aula Autis Centre, Kelurahan Api-Api, Kecamatan Bontang Utara.
BONTANG- Anggaran Rp9,7 miliar digelontorkan Pemkot Bontang untuk memuluskan Jalan Dewi Sartika perbatasan antara Kelurahan Bontang Baru dan Bontang Kuala pada 2025 ini.
BONTANG- Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan (DKPP) Bontang menggelontorkan Rp12,5 miliar untuk pengadaan 570 tiang lampu Penerangan Jalan Lingkungan (PJL) pada 2025 ini.
BONTANG- Permintaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) untuk dilantik 2025 akhirnya dikabulkan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Men-PANRB).
BONTANG- Polres Bontang bakal menggelar Operasi Ketupat Mahakam terhitung mulai, Jumat (26/3/2025). Dalam operasi ini petugas mendirikan 5 posko pengamanan dengan melibatkan 267 personil gabungan.
BONTANG- Direktur baru PT Laut Bontang Bersinar (LBB) Hariyadi mencabut keputusan direktur sebelumnya Muhammad Lien Sikin yang memecat 2 orang karyawan mereka.
BONTANG- Kondisi Terminal Bontang yang kian sepi mendapat catatan dari Wakil Wali Kota Bontang Agus Haris. Dia meminta agar layanan bus swasta Patas diperkenankan kembali beroperasi di Terminal Bontang.