Buka Turnamen Voli di Teluk Pandan, Ketua DPRD: Junjung Tinggi Sportivitas
Kutai Timur
1 tahun yang lalu
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutim Joni membuka secara resmi Turnamen Voli Dispora Cup yang berlangsung di Lapangan Taman Bersemi, Desa Teluk Pandan, Kecamatan Teluk Pandan, Jumat (3/11/2023).