Polisi Buru Suami IRT yang Terlibat Kasus Gadaikan Mobil Rental, Diduga Banyak Korban Lain
Bontang
2 tahun yang lalu
Polres Bontang melakukan pengembangan kasus mobil rental yang digadaikan NI (38), Ibu Rumah Tangga (IRT) yang tinggal di Bontang Baru, Bontang Utara. Diduga suami NI ikut terlibat, bahkan disinyalir ada korban lain.