Belum Tersentuh Layanan PLN, Warga Senambah Masih Pakai Genset
Kutai Timur
3 bulan yang lalu
Keterbatasan listrik di Desa Senambah, Kecamatan Muara Bengkal, Kabupaten Kutai Timur (Kutim), masih menjadi masalah serius bagi warga. Hingga saat ini, penduduk setempat hanya mengandalkan mesin genset untuk memenuhi kebutuhan listrik sehari-hari.