Dapat Tawaran Banyak Partai, Makmur HAPK Pilih ke Gerindra
Politik
1 tahun yang lalu
Ketua DPD Partai Gerindra Kaltim, Andi Harun angkat suara soal kepindahan Makmur HAPK ke partainya. Ia menegaskan, semua urusan rekrutmen, screening, dan konfirmasi hingga tahap wawancara ada di Bappilu Gerindra.