Wujudkan Lingkungan Kerja Aman dari Covid-19, PKT Raih Sertifikat ISO/PAS 45005:2020
Korporasi
2 tahun yang lalu
PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) raih sertifikat Acknowledgement ISO/PAS 45005:2020, atas komitmen perusahaan untuk senantiasa bekerja aman dan sehat selama pandemi Covid-19 terkait upaya melindungi kesehatan, keselamatan dan kesejahteraan para pekerja maupun pihak lain yang terlibat dalam proses bisnis perusahaan di masa pandemi.