Potret Infrastruktur di Sekitar IKN; Jalan Bak Kubangan Kerbau, Mobil Tenggelam di Lumpur
Kaltim
2 tahun yang lalu
Kondisi infrastruktur jalan penghubung di Kecamatan Muara Ancalong menuju Muara Bengkal, Kutai Timur (Kutim), Kalimantan Timur rusak parah, Senin (20/2/2023). Jalanan berlumpur bak kubangan kerbau.