Diduga Diterkam Buaya saat Mancing, Warga Kaubun Ditemukan TewasÂ
Kutai Timur
1 tahun yang lalu
Tim SAR gabungan akhirnya berhasil menemukan ES (46) tahun, warga SP 3 Desa Bumi Jaya, Kecamatan Kaubun, Kabupaten Kutai Timur. Yang menghilang sejak Kamis (17/08/2023) saat tengah memancing bersama rekan-rekannya, di sungai sekitar desa. Korban diduga diterkam buaya.