Reses di Desa Salo Cella, Baharuddin Demmu Tampung Aspirasi Warga yang Minta Perbaikan Jalan
Advertorial
1 tahun yang lalu
KLIKKALTIM.COM - Anggota DPRD Provinsi Kalimantan Timur Baharuddin Demmu menggelar serap aspirasi (reses) di Desa Salo Cella, Kecamatan Muara Badak, Kabupaten Kutai Kartanegara, beberapa waktu lalu.