Pemprov Kaltim Siapkan Rp21,9 Miliar untuk Atasi Banjir di Samarinda
Kaltim
5 tahun yang lalu
KLIKKALTIM.com -- Upaya penyelesaian persoalan banjir yang melanda Ibukota Provinsi Kalimantan Timur, Kota Samarinda, menjadi perhatian Pemerintah Provinsi. Tidak tanggung-tanggung Provinsi mengalokasikan dana sebesar Rp21 miliar lebih untuk mengatasi banjir di kota tersebut.